• Skip to primary navigation
  • Skip to main content
  • Skip to primary sidebar

Portal Berita Karo

media komunikasi Taneh Karo, sejarah budaya Karo.

  • Home
You are here: Home / Archives for pupuk

pupuk

Hormax Campur Susu Hentikan CVPD & Limpahkan Hasil Jeruk

13 October 2011 by karo Leave a Comment

Jeruk
Bpk. Barus (081280313737) tinggal di Jakarta, sebenarnya sudah lama meninggalkan kampung halamannya Berastagi, Tanah Karo, Sumatera Utara, karena pernah menyimak acara di TVRI Dialog Interaktif Pertanian yang dibawakan oleh Wayan Supadno (0811763161) Formulator Organik bersama Guru Besar IPB Prof. Dr. Ir. Bambang S. Purwoko, M.Sc. dengan topik Pentingnya Zat Pengatur Tumbuh (ZPT) Hormon Tanaman untuk Mendongkrak Hasil.

Tergugah untuk membangun kembali citra “Jeruk Berastagi” (Jeruk Ikon Berastagi) yang beberapa tahun terakhir nyaris punah akibat serangan CVPD virus yang selama ini belum ada obatnya, padahal dulu produknya menguasai pasar induk Jakarta, bahkan sempat diekspor. Lebih mulia lagi, dulu jeruknyalah penyumbang terbesar perputaran ekonomi keluarganya untuk nafkah dan biaya sekolah putra-putrinya.

Bpk. Barus mulai bertani lagi dengan menanam jeruk dan beberapa tanaman unggulan Berastagi, karena hasil memuaskan, di lapangan yang dipercayakan kepada Bpk. Hendri (082161029925). Karena selalu mempraktekkan sendiri dengan niat baik membantu para petani di kampungnya, maka mengajukan diri jadi Agen Tunggal di Kab. Tanah Karo, Sumut. Bpk. Barus berkunjung ke kantor CV Bangkit Jaya Abadi Raffles Hills Blok LT No 18 Jl. Alternatif Cibubur dan beruntung dapat berkonsultasi banyak dengan Wayan Supadno. Kiat teknisnya:

    1. Gali lubang tanam, beri pupuk kandang dan sedikit NPK, semprot campuran Bio-EXTRIM dan ORGANOX pada masa pra tanam.
    2. Setelah 2 minggu, tanam bibitnya dengan mencelup dulu selama 15 menit akar beserta polybag ke campuran HORMAX 1 botol (0.5 liter), susu bubuk tanpa rasa 2 sendok makan dan air 10 liter.
    3. Semprot kabut rutin dengan HORMAX 3 tutup/ tangki 14 liter/ 2 minggu
    4. Jika ada tanda-tanda serangan CVPD lap/labur/basahi batang dengan HORMAX campuran susu tersebut ke seluruh permukaan batang.
    5. Kocor Bio-EXTRIM dan ORGANOX ke akar secara rutin ke pangkal akar.
    6. Jika tanaman sudah dewasa agar kanopi terbentuk besar dan vigor supaya peluang jumlah buah berlimpah, buat parit keliling batang dengan kedalaman 15 cm dengan radius 75 cm dari pangkal batang, isi pupuk kandang (dapat diganti pupuk organik granul) semprotkan Bio-EXTRIM & ORGANOX dan air kelapa muda, 10 tutup botol (200 ml) per tangki 14 liter. Waktu penggalian ada sebagian akar terputus, kelak akan keluar akar muda dan mata akar sangat banyak dan super produktif supaya asupan mewah yang dihidangkan dari Bio-EXTRIM & ORGANOX terserap sempurna.

Alasannya:

– Hormax mengandung hormon yang bersumber dari sekresi bakteri Bacillus, berperan sebagai imunomodulator (Isolauri et al., 2001) & penghasil antibiotik pathogen (Rao, 1994) maka terjadi proses vaksin sekaligus memacu proses vegetative maupun generatifnya.

– Pengalaman serupa juga didapat oleh Bpk. Sumarsono (085236136126) di Lumajang, Bpk. Kusnanto (081222178989) di Indramayu, Bpk. Indra (08125670401) di Pontianak, Bpk. Irwanto (081803519872) di Banyuwangi. Bahkan hasil panen Pak Sumarsono meningkat tajam > 50 %, sedangkan biaya produksi diakui menurun > 50% oleh Pak Kusnanto. “Tuhan tidak akan mengubah nasib suatu kaum jika kaum tersebut tidak berusaha mengubahnya sendiri & dalam kuasa-Nya tiada yang mustahil.” (/banguntani)

Filed Under: Pertanian Tagged With: jeruk, meningkatkan panen, pupuk

Primary Sidebar

Darami Artikel

Simbaruna

  • Update Kamus Karo Online
  • Aplikasi Android Kamus Karo bas Play Store
  • Salah Penggunaan Istilah Untuk Orang Karo
  • Persiapen Perjabun Kalak Karo
  • Aplikasi Lirik Lagu Karo Bas Android

Komentar

  • Leo Perangin angin on Kebun Tarigan dan Gendang Lima Puluh Kurang Dua
  • karo on Website Kamus Karo Online
  • Myna on Gelar Uru-urun Merga ras Beru Kalak Karo
  • Myna on Gelar Uru-urun Merga ras Beru Kalak Karo
  • Apinta perangin angin on Budaya Karo dalam Ekspresi Seni Lukis Modern Rasinta Tarigan

Categories

RSS Lagu Karo

  • Sayang
  • Nokoh
  • Tedeh Ateku Kena
  • Urusenndu Ras Dibata
  • Gadis Manis

RSS Dev.Karo

  • Radio Karo Online v2.9
  • Kamus Karo v.1.2
  • Update Radio Karo Online 2.4
  • Bene bas Google nari
  • Aplikasi Lirik Lagu Karo Bas Android
  • Relaunching Situs Sastra Karo
  • Traffic Mulihi Stabil
  • Upgrade Server Radio Karo

Copyright © 2023 · Genesis Sample on Genesis Framework · WordPress · Log in

  • Home